N3~Liga Inggris 2016/2017 resmi bergulir pada Sabtu (13/8) kemarin. Liga termahal dunia ini telah melangsungkan pertandingannya yang mempertemukan juara bertahan Leicester City dengan klub promosi Hull City.
Kejutan-kejutan banyak tersaji dalam laga Liga inggris yang mana sang juara bertahan tumbang dari klub promosi tersebut. Sedangkan laga lainnya kandidat juara Manchester City hanya mampu menang tipis atas Sunderland.
Berikut hasil hari pertama Liga Inggris 2016/2017
Hull City 2-1 Leicester City
Hull City: Adama Diomande (45), Robert Snodgrass (57)
Leicester City: Riyad Mahred (PG, 47)
Venue: KCOM Stadium
Burnley 0-1 Swansea City
Swansea City: Leroy Fer (82)
Venue: Turf Moor
Crystal Palace 0-1 West Bromwich Albion (WBA)
WBA: Salomon Rondon (74)
Venue: Selhurst Park
Everton 1-1 Tottenham Hotspur
Everton: Ross Barkley (5)
Tottenham : Erik Lamela (59)
Venue : Goodison Park
Middlesbrough 1-1 Stoke City
Middlesbrough : Alvaro Negredo (11)
Stoke City : Xherdan Shaqiri (67)
Venue: Riverside Stadium
Southampton 1-1 Watford
Southampton : Nathan Redmond (58)
Watford : Etienne Capoue (9)
Venue: St. Mary's Stadium
Manchester City 2 - 1 Sunderland
Manchester City : Sergio Aguero (PG, 4), Patrick McNair (OG, 87)
Sunderland : Jermain Defoe (71)
Venue: Etihad Stadium. (Alang)