Hal ini disebabkan oleh Indeks Harga Diterima Petani (IT) naik 0,69 persen lebih tinggi dibandingkan Indeks Harga Dibayar Petani (IB) yang naik 0,31 persen.
November 2015, tiga dari lima subsektor pertanian mengalami kenaikan NTP yaitu NTP Subsektor Tanaman Perkebunan Rakyat naik 1,99 persen dari 94,93 menjadi 96,82, NTP Subsektor Tanaman Pangan naik 0,47 persen dari 109,93 menjadi 110,45 dan NTP Subsektor Hortikultura naik 0,28 persen dari 105,62 menjadi 105,91.
“Sementara NTP Subsektor Peternakan turun 0,46 persen dari 111,51 menjadi 110,99 dan NTP Subsektor Perikanan turun 0,42 persen dari
98,68 menjadi 98,27,” kata Doddy Gunawan.**
98,68 menjadi 98,27,” kata Doddy Gunawan.**